우편

31 Oktober 2010

Layanan Online Universitas Gunadarma

Gunadarma merupakan salah satu Universitas Swasta terbaik di Indonesia yang memiliki intergrade yang sudah diakui dunia. Terlebih lagi dalam bidang IT.
Sebagai Universitas yang unggul dalam IT, Gunadarma menyesuaikan diri dengan mengembangkan fasilitas-fasilitas online yang memiliki peranan yang berbeda sehingga dapat memudahkan penggunanya, baik mahasiswa Gunadarma itu sendiri, dosen, staff-staff maupun orang luar yang membutuhkan, dalam berbagai kebutuhan informasi.

Fasilitas layanan online Universitas Gunadarma antara lain adalah:

http://baak.gunadarma.ac.id



BAAK (Biro Administrasi Akademik dan Kemahasiswaan) adalah fasilitas yang berfungsi sebagai sumber informasi administrasi akademik dan informasi pembelajaran bagi mahasiswa Gunadarma.

Kelebihan:
- Terdapat info jadwal kegiatan perkuliahan seperti: kalender akademik dan jadwal akademik
- News terupdate seputar kegiatan mahasiswa
- Info layanan perkuliahan, ujian, juga administrasi akademik.

Kekurangan:
- Terdapat beberapa sub menu yang masih kosong dan tidak update seperti Sub fakultas, Sub kordinasi perkuliahan, Sub Monitoring, dan lain sebagainya.



http://studentsite.gunadarma.ac.id


Dapat dikatakan Studentsite merupakan lockernya mahasiswa Gunadarma. Karena untuk memiliki studentsite harus terdaftar sebagai mahasiswa Gunadarma dan dapat diaktifkan melalui NPM masing-masing. Semua kebutuhan mahasiswa terdapat disini. Baik jadwal, tugas, news terhubung hampir semua tersedia dalam studentsite.




Kelebihan:
- Semua kebutuhan mahasiswa tersedia

Kekurangan:
- Terkadang kita kesulitan dalam mengaksesnya karena terlalu banyak yang menggunakannya.
- Masih ada sub menu yang tidak update


http://helpdesk.gunadarma.ac.id




Helpdesk merupakan tempat untuk mengadukan ataupun mencurahkan berbagai pertanyaan, komplain dan saran yang berhubangan dengan Universitas Gunadarma.

Kelebihan:
- Membantu mahasiswa ataupun semua anggota Universitas Gunadarma untuk bertanya dan mengeluarkan pendapatnya.

Kekurangan:
- Untuk membalas pertanyaan membutuhkan waktu yang cukup lama.

Adapun layanan online lainnya:
htto://ilab.gunadarma.ac.id
http://ocw.gunadarma.ac.id
http://sap.gunadarma.ac.id
http://elearning.gunadarma.ac.id
http://library.gunadarma.ac.id
http://v-class.gunadarma.ac.id
http://comunity.gunadarma.ac.id
http://seminar.gunadarma.ac.id
http://wartawarga.gunadarma.ac.id
dll

Layanan-layanan tersebut dapat diakses melalui web resmi Universitas Gunadarma di
http://gunadarma.ac.id

Tidak ada komentar:

Posting Komentar